Cara Mengatasi Rambut Rontok > Rasanya hampir putus asa dan tidak percaya lagi dengan berbagai resep alami untuk mengembalikan helaian demi helaian rambut yang hilang entah kemana...hehehe...
Umumnya, rambut rontok disebabkan oleh adanya endapan lemak di bawah permukaan kulit, sehingga menghambat pertumbuhan pada rambut. Kalau sudah tau penyebab rambut rontok, lalu bagaimana cara mengatasi rambut rontok agar tidak semakin parah.
Caranya adalah sebagai berikut :
Bahan: Buah asam Jawa yang sudah tua *secukupnya*, dan air bersih *secukupnya*. Kemudian campurkan asam Jawa dan air. Aduk hingga rata. Gunakan ramuan tersebut untuk mengurut kepala anda. Setelah beberapa menit proses pengurutan, cuci kepala anda dengan air bersih.
Mudah sekali yah cara mengatasi rambut rontok...!?
Segala sesuatunya tidak akan pernah ketauan hasilnya jika belum pernah mencoba... Atau kalau masih kurang puas juga, nih masih ada lho cara alami agar rambut tubuh lebat. Semoga bermanfaat...
Thanks tipsnya.... moga manfaat
BalasHapussiipp...
BalasHapusinfo menarik...
BalasHapusboleh dipakaikan shampoo gaa?
BalasHapusmakasih tips mengatasi rambut rontoknya.
BalasHapus